Pastikan Berjalan Optimal, Mentan SYL Kunjungi Integrated Farming dan RMU di Jateng

FOKUS JATENG-BOYOLALI – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo bersama Wakil Bupati Boyolali Wahyu Irawan  melakukan peninjauan lokasi kegiatan pola Integrated Farming  di Desa Giriroto Kecamatan Ngemplak Kabupaten Boyolali hari jumat (30/7). SYL didampingi pejabat lingkup […]

Pokdakan Girimulyo 3 Giriroto Ngemplak Boyolali Budidaya Lele Sistem Bioflok-Akuaponik

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Teknologi pertanian kian hari kian maju dengan inovasi terbaru. Salah satunya dengan melakukan sistem bioflok akuaponik. Merupakan suatu sistem pemeliharaan ikan dengan cara menumbuhkan mikroorganisme. Hal tersebut berfungsi untuk mengolah limbah budidaya menjadi gumpalan-gumpalan […]

Kuburan Misterius Muncul di Pinggir Jalan Dekat Flyover Desa Pandeyan Ngemplak Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Warga Desa Pandeyan, Kecamatan Ngemplak Boyolali dihebohkan dengan keberadaan sebuah makam misterius di tepi jalan. Makam tersebut tepat berada di tepi aspal jalan, dan tidak jauh dari fly over desa setempat. Seperti makam pada […]

118 Warga Desa Sawahan Ngemplak Boyolali Jalani Rapid Test Usai Satu Warga Positif Corona

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Sebanyak 118 orang menjalani rapid tes di Desa Sawahan, Kecamatan Ngemplak. Tes diagnostik cepat (rapid test) massal ini digelar untuk warga untuk mendeteksi dan mengantisipasi penyebaran Covid-19, menyusul pada Sabtu (11/7/2020) terkonfirmasi salah satu […]

Seorang Pria Ditemukan Tak Bernyawa di Pinggir Rel Kereta Api di Wilayah Ngemplak, Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Seorang pria bernama Eboet (49), ditemukan dalam kondisi tak bernyawa di pinggir rel kereta api (KA) kawasan Dukuh Sadon, Desa Sawahan, Kecamatan Ngemplak, Boyolali. Informasi yang terhimpun, jenazah korban diketahui merupakan warga warga Kalurahan […]

Giliran Wilayah Desa Manggung Ngemplak Boyolali Disapu Puting Beliung, Tiga Rumah Roboh

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Angin kencang melanda Dusun/Desa Manggung, Kecamatan Ngemplak, sebanyak tiga rumah roboh dan puluhan lainnya rusak, namun tidak ada korban jiwa akibat peristiwa tersebut. Pascakejadian warga setempat langsung bergotong royong membersihkan reruntuhan ketiga rumah tersebut, […]

Kreativitas Pungki Sasando, Pemuda Desa Gagaksipat Ngemplak Boyolali yang Ciptakan Pesawat tanpa Awak

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pungki Sasando (23) warga Desa Gagaksipat RT 03/04 Kecamatan Ngemplak, Boyolali, bersama temannya berhasil menciptakan pesawat tanpa awak (aeromodelling )dengan terbang selama 25 menit di udara. Pesawat yang terbuat dari fiber, kayu lapis dan […]

Duhhh…! Mahasiswi Cantik Asal Nogosari Boyolali Nekat Buang Bayi Gara-Gara Ini

Mahasiswi cantik berinisial EF (19) harus berurusan dengan polisi. Sebab, warga Dusun Mandungan, Kenteng, Nogosari, Boyolali, nekat membuang bayinya.

Cegah Banjir, DPU-PR Boyolali Bangun Drainase di Depan Kecamatan Ngemplak

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Wilayah Kecamatan Ngemplak, Boyolali, menjadi langganan banjir saat musim hujan tiba. Agar tidak terulang banjir pada tahun lalu, maka Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPU-PR) Boyolali membuat terobosan di […]

Pemerintah Australia Serahkan Hibah Penyediaan Air Bersih ke Kecamatan Ngemplak Boyolali

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Pemerintah Australia bekerja sama dengan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dan Kementerian Keuangan, memberikan hibah berupa penyediaan air bersih dan sanitasi di beberapa wilayah di Indonesia. Melalui Perusahaan […]