Anggota Klub Persatuan Secuter Sragen Ikut Donor Darah di Lokasi TMMD di Sukorejo

FOKUS JATENG-SRAGEN-Komunitas klub motor Vespa Sragen atau Persatuan Secuter Sragen (PASS) bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Sragen menggelar bakti sosial donor darah di lokasi TMMD di Desa Sukorejo Kamis 8 November 2018. Kegiatan dalam […]