Delapan Rumah Tak Layak Huni Selesai Dibedah oleh Satgas TMMD dalam 30 Hari
FOKUS JATENG-SRAGEN-Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Satgas Kodim 0725/’Sragen telah bekerja selama 24 hari sejak dibuka pada tanggal 15 Oktober 2018 yang lalu di Desa Sukorejo, Kecamatan Sambirejo, Sragen, Jawa Tengah. Dansatgas TMMD Reguler […]