KECELAKAAN BOYOLALI: Sopir Bus Maut Divonis 4 Tahun Penjara

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Arif Hartoyo (46), sopir bus maut yang menewaskan tujuh orang di Boyolali divonis 4 tahun penjara oleh Pengadilan Negeri (PN) Boyolali. Vonis yang berlangsung Senin 11 Februari 2019 ini sama tuntutan jaksa. Majelis hakim […]