BUMD Karanganyar Ukir Prestasi Gemilang di TOP BUMD Awards 2025 Raih Penghargaan Tertinggi

  FOKUSJATENG.COM, NASIONAL – Kabar membanggakan datang dari Pemerintah Kabupaten Karanganyar. BUMD kebanggaannya, PT BPR Bank Daerah Karanganyar (Perseroda), baru saja meraih penghargaan bergengsi di tingkat nasional, TOP GOLDEN TROPHY 2025. Penghargaan ini diraih setelah […]

Boyolali Bawa Pulang Tiga Penghargaan di TOP BUMD Award 2025

Fokus Jateng-Jakarta,-Bupati Boyolali Agus Irawan menerima penghargaan bergengsi sebagai Top Pembina Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) 2025 yang diselenggarakan Majalah TopBusiness di Dian Ballroom Lt 11 Hotel Raffles Kuningan, Jakarta Selatan, pada acara puncak penghargaan […]

Implementasi Hari Belajar Guru Butuh Dukungan Pemerintah Daerah

Fokus Jateng- SOLO,-Munculnya Surat Edaran Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor 5684/MDM.B1/HK.04.00/2025 tentang Hari Belajar Guru pada tanggal 26 Maret 2025, menjadi terobosan yang baru dalam meningkatkan mutu pendidikan, khususnya bagi guru. “Inisiasi Hari Belajar […]

Kasus Korupsi Bantuan Sapi Sroyo Tersangka Ditetapkan, Belum Ditahan

  FOKUSJATENG.COM, KARANGANYAR – Polres Karanganyar menetapkan TM (42), warga Desa Sroyo, Jaten, sebagai tersangka dugaan tindak pidana korupsi terkait hibah bantuan sapi. Meski demikian, kepolisian belum melakukan penahanan terhadap tersangka. Kapolres Karanganyar AKBP Hadi […]

Ketua Kelompok Tani Semarang Jadi Tersangka Penjualan Pupuk Subsidi Ilegal di Karanganyar, Mengaku Terima Pesanan dari Karanganyar

  FOKUSJATENG.COM, KARANGANYAR – Seorang ketua kelompok tani asal Kabupaten Semarang diamankan pihak kepolisian karena tertangkap tangan menjual pupuk subsidi secara ilegal di wilayah Kabupaten Karanganyar. Penangkapan terjadi di Jalan Mojo, Desa Dagen, Kecamatan Jaten, […]

Peresmian Galeri dan Halal Bihalal, KPSR Tagih Janji Wakil Walikota Solo

Fokus Jateng-SOLO- Acara halal bihalal sekaligus peresmian galeri lukis digelar Keluarga Pelukis Solo Raya (KPSR) di kawasan Museum Radya Pustaka, Jalan Slamet Riyadi, Solo, pada Minggu 27 April 2025 malam. Edi Sudarno, Koordinator KPSR menjelaskan, […]

Bahagianya, Warga Klaten saat Pertama Kalinya Kontrol Menggunakan Mobile JKN

Fokus Jateng-KLATEN, – Daluri Heri (60), seorang pensiunan BUMN mengapresiasi kemudahan yang diberikan oleh Aplikasi Mobile JKN. Menurutnya, aplikasi ini adalah salah satu terobosan inovasi digital terbaik dari BPJS Kesehatan dalam memudahkan peserta mengakses layanan […]

Diduga Terlibat Penipuan Jual Beli Rumah, Mantan Kades di Sragen Dilaporkan ke Polisi

FOKUSJATENG.COM-SRAGEN-Aris Widodo dan Partners Law Firm asal Jakarta mendampingi seorang klien bernama Marginingsih, warga Kecamatan Sambirejo ke Polres Sragen, Jumat 25 April 2025. Kedatangannya melaporkan seorang mantan kepala desa (kades) berinisial H yang diduga terlibat […]

Polres Sragen Ungkap Dua Kasus Shabu dalam Semalam, Dua Pelaku Diamankan

Fokus Jateng-SRAGEN– Satresnarkoba Polres Sragen berhasil membongkar dua kasus peredaran narkotika jenis shabu dalam operasi yang digelar Kamis dini hari (24/4). Dua orang terduga pelaku berhasil diamankan dalam dua lokasi berbeda. Penangkapan pertama terjadi sekitar […]

Anggota MPR RI Fraksi Partai Gerindra Adik Sasongko Melaksanakan Penyerapan Aspirasi Masyarakat di Kecamatan Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo dengan Tema Penguatan Kewenangan MPR

FOKUSJATENG.COM-BOYOLALI-Anggota MPR RI Fraksi Partai Gerindra, Adik Sasongko, melakukan kegiatan penyerapan aspirasi masyarakat di Kecamatan Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo dengan tema “Penguatan Kewenangan MPR”, Kamis 24 April 2025. Acara bertujuan untuk mendengarkan langsung aspirasi dan masukan […]