14 Ekor Kambing Milik Warga Lereng Lawu Karanganyar Diterkam Harimau, Ini Kondisinya

FOKUS JATENG-KARANGANYAR-Hewan buas yang diduga kuat harimau lereng Gunung Lawu kembali menerkam hewan ternak di Karanganyar, Solo, Jawa Tengah. Kali ini 14 kambing di Desa Wonorejo, Kecamatan jatiyoso, Karanganyar ditemukan tewas dengan luka  digigit di […]

Tertimpa Tanah Longsor, Tiga Rumah di Lereng Lawu Karanganyar Rusak Parah

FOKUS JATENG-KARANGANYAR-Tiga rumah warga di lereng Gunung Lawu, tepatnya di Dusun Ngudal, Desa Nglebak, Kecamatan Tawangmangu, Karanganyar, rusak parah Rabu 27 Desember 2017. Sebab, rumah mereka tertimpa bencana tanah longsor. Kondisi itu memaksa pemilik rumah […]

Petani Lereng Lawu Karanganyar Diuntungkan Cuaca Extrem. Ini Alasannya…

FOKUS JATENG – KARANGANYAR – Musim penghujan yang tahun ini rupanya membawa berkah untuk para petani sayur di lereng Lawu Karanganyar. Intensitas hujan yang masih tinggi, berdampak pada harga buah sayur.

Sekda Sragen Tatag Prabawanto: Warga Harus Waspada Banjir dan Tanah Longsor…

FOKUS JATENG-SRAGEN-Memasuki musim hujan, warga diminta waspada terhadap bencana banjir dan longsor. Sebab, cuaca ekstrem dari hujan deras menimbulkan banjir dan longsor. Selain warga, pihak-pihak terkait juga diminta untuk siap siaga penanganan di lapangan. Hal […]

Puro Mangkunegaran Lepas Aset Tanah untuk Para Petani di Lereng Lawu

FOKUS JATENG – KARANGANYAR – Sekitar 1,7 hektare tanah Puro Mangkunegaran dilepas untuk dimiliki para petani di lereng Gunung Lawu, Kelurahan Blumbang, Kecamatan Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah. Tanah tersebut diberikan  secara cuma-cuma kepada petani yang […]