Polres Karanganyar Tebarkan Empati Melalui Donor Darah Sambut Hari Bhayangkara ke-79
FOKUSJATENG.COM, KARANGANYAR – Di tengah semarak peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Polres Karanganyar kembali menunjukkan komitmennya untuk mengabdi dan peduli kepada masyarakat. Bertempat di Aula Jananuraga, Rabu (11/6) pagi, puluhan personel Polres Karanganyar dengan penuh […]




