Kunjungan Museum R Hamong Wardoyo Lampaui Target
Fokus Jateng-BOYOLALI -Kepala Bidang (Kabid) Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Boyolali, Eko Sumardiyanto mengatakan angka kunjungan Museum R Hamong Wardoyo hingga akhir tahun 2025 lalu mencapai 6427 kunjungan. Jumlah ini melampaui target 2025 […]





