Pertahankan Budaya dan Nilai Seni, Muda Mudi Paras Cepogo Boyolali Gelar Bazaar

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Dari setiap wilayah di Kabupaten Boyolali, terdapat peninggalan sejarah yang saat ini masih terjaga kondisinya dengan baik, termasuk pula seni budaya. Salah satunya di Dukuh Krapyak; Desa Paras; Kecamatan Cepogo menyimpan potensi seni dan […]

Petani Desa Delanggu Klaten Gelar Budaya “Mbok Sri Mulih”, Ini Penampakannya…

FOKUS JATENG-KLATEN-Sebagai wujud nguri-uri kabudayan dan sekaligus memperingati Hari Tani Nasional 2018, warga Desa Delanggu, Kecamatan Delanggu, Klaten menggelar budaya tani Sabtu 29 September 2018. Acara ini digelar sudah kali kedua Dukuh Kaibon, Kecamatan Delanggu dengan […]

Penasaran Isi Musem R. Hamong Wardoyo Boyolali? Berkunjung Yukk…

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Boyolali kini sudah memiliki sebuah museum. Museum yang diberi nama R. Hamong Wardoyo ini telah menjadi ikon baru di Kabupaten Boyolali. Museum berada di jalan raya Boyolali-Solo, Kelurahan/Kecamatan Mojosongo ini memiliki atap  berupa panel […]

DPRD Karanganyar tetap Akan Bahas Raperda Pelestarian Budaya. Ini Alasannya…

FOKUS JATENG-KARANGANYAR-DPRD Karanganyar tetap akan membuat rancangan peraturan daerah (Raperda) pelestarian budaya dan kearifan lokal meski mendapat tanggapan negatif di sejumlah media sosial. Raperda inisiatif dewan yang diantaranya terkait pemberian nama bayi agar tidak mencerminkan […]

Membaur Bersama Warga, Wabup Said Saksikan Pentas Wayang di Kebun Raya Indrokilo

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Pagelaran serial wayang ”Bharatayudha” selama tujuh malam yang dimulai Senin malam 2 Oktober 2017 di Kebun Raya Indrokilo, Kemiri dibuka Bupati Boyolali, Seno Samodro. Pertunjukan pertama membawakan lakon Kresno Dutho […]

Festival Ketoprak Piala Wali Kota Solo Diikuti 6 Grup

FOKUS JATENG – SOLO – Seni Ketoprak menjadi salah satu destinasi wisata dan bahkan menjadi ikon Kota Solo. Untuk melestarikannya, Dinas Kebudayaan Surakarta menggelar festival ketoprak pada Jumat hingga Sabtu 7-8 Juli 2017. Gelaran ini […]