Densus 88 Antiteror Tangkap Tiga Terduga Teroris di Solo dan Karanganyar

FOKUS JATENG-SOLO-Tiga terduga teroris tertangkap Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri di dua tempat yang berbeda Minggu 4 Februari 2018. Satu terduga tertangkap di Kampung Mipitan, Kelurahan Semanggi, Pasarkliwon, Solo, atas nama Heri Suranto […]

Ini Dia Kemampuan Dail, Anjing Pelacak Mabes Polri yang Dikirim ke Polres Sragen

FOKUS JATENG – SRAGEN – Anjing pelacak milik Polres Sragen mendapat keluarga baru. Anjing jenis Belgian Malinois bernama Dail kini menjadi salah satu bagian dari Polres Sragen. Anjing tersebut merupakan bantuan dari Mabes Polri untuk […]