Gunung Merapi Kembali Erupsi, Tinggi Kolom Lebih 6.000 Meter Munculkan Kode VONA Warna RED

FOKUS JATENG-NASIONAL-Gunung Merapi di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah erupsi Jumat 1 Juni 2018 pukul 08.20 WIB. Tinggi kolom abu vulkanis teramati sekitar 6.000 meter di atas puncak atau sekitar 8.968 meter di atas permukaan […]