Masa Tunggu Haji Bisa 30 Tahun, Tapi Pendaftar Mengalami Kenaikan

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Kementerian Agama (Kemenag) prioritaskan pendaftaran haji untuk usia 12 tahun. Mengingat, masa tunggu ibadah haji semakin panjang. Yakni mencapai 29 hingga 30 tahun. Demikian halnya, biaya pendaftaran “Jadi kami menghimbau orangtua agar anak-anaknya […]

Minat Pendaftar Haji Di Boyolali Menurun

Minat Pendaftar Haji Di Boyolali Menurun

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Pandemi COVID-19 membuat animo pendaftar Haji di Boyolali mengalami penurunan hingga 50 persen. Penurunan ini terjadi selama pandemi covid-19. Menyusul tertundanya keberangkatan haji dan panjangnya daftar antrean. Hal tersebut diprediksi karena perekonomian masyarakat […]

Penjelasan Kemenag Soal Situasi dan Perkembangan Pelaksanaan Haji dan Umrah

FOKUSJATENG-SRAGEN – Kementerian Agama (Kemenag) didesak agar mampu memberangkatkan para jamaah haji setelah tertunda 2 tahun terakhir akibat pandemi Covid-19. Diharapkan ada upaya lobi dengan arab saudi perihal pelaksanaan pemberangkatan ibadah haji. Namun masih menanti […]

753 Calhaj Batal Berangkat Tahun Ini, Kemenag Boyolali: Bukan karena soal Hutang

FOKUSJATENG – BOYOLALI – Sebanyak 753 calon jemaah haji batal berangkat pada 2021 ini, padahal mereka sudah mendaftarkan diri sejak tahun 2012. Data tersebut dicatat oleh Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Boyolali. Pembatalan tersebut dipastikan […]

Kecewa Batal Berangkat Haji, Calon Jemaah asal Boyolali : Tapi bagaimana lagi….

FOKUSJATENG – BOYOLALI – Legiyo (70) dan Nyami (68), pasangan calon haji asal Dukuh Silem, Desa Kadireso, Kecamatan Teras mengaku pasrah, rencana berangkat haji bersama tahun ini ternyata batal karena adanya pandemi Covid-19. “Iya kecewa, […]

Samsu, Calhaj Asal Boyolali Berhaji dengan Kursi Roda

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Usia dan kondisi tubuh tidak menghalangi Samsu (64) untuk berangkat ke Tanah Suci dan menunaikan ibadah haji. Kakek empat cucu asal Dukuh Samadan, Desa Jatisari Kecamatan Sambi, karena usia dan […]