Mulai Besok, Kebun Raya Indrokilo Boyolali Tutup 7 hari

Kebun Raya Indrokilo Boyolali (KRIB) ditutup selama tujuh hari ke depan

FOKUS JATENG-BOYOLALI – Antisipasi penyebaran COVID-19, terhitung Kamis-Rabu (17-23/2) mendatang Kebun Raya Indrokilo Boyolali (KRIB) ditutup selama tujuh hari ke depan. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Boyolali melakukan sterilisasi untuk memangkas potensi paparan, menyusul salah satu […]

Nikmati Seduhan Kopi Nangka di Tengah Hutan Kopi

Nikmati Seduhan Kopi Nangka di Tengah Hutan Kopi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Desa Banyuanyar terus berlomba meningkatkan inovasinya, desa yang berada di lereng Gunung Merbabu ini terus menunjukkan produk hingga tempat unik demi menarik para wisatawan. Beragam inovasi dihadirkan demi memikat pemburu kuliner maupun tempat nongkrong […]

Nikmatnya Ketan Dalam Jadah Srundeng Khas Selo Boyolali

  FOKUS JATENG-BOYOLALI-Berkunjung ke kawasan lereng Merapi Merbabu, tak lengkap rasanya kalau tak mecoba pulen gurihnya Jadah Srundeng. Tempatnya tak jauh dari simpang PB VI Selo, atau pertigaan petilasan Kyai Ageng Kebokanigoro. Makanan khas Selo ini […]

Kuliner Jajanan Tradisional di Boyolali ini, Tersedia Aneka Masakan Jawa Tempo Dulu

taman waluyo jati

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Pasar jajanan di , Boyolali ini menyediakan berbagai makanan tradisional,  rata-rata bentuknya sederhana namun cita rasanya menggoda selera. Aneka jajanan tradisional Jawa Tengah ini dapat ditemui pada hari Minggu pagi, di Taman Waluyo Jati […]

Episode Baru Polemik Akses Jalan Jumog Pengaku Pemilik Tanah dipolisikan

FOKUSJATENG.COM, KARANGANYAR – Polemik tanah pribadi untuk akses jalan masuk ke obyek wisata air terjun Jumog, Berjo, Ngargoyoso,karanganyar memasuki episode baru. Ketiga orang warga yakni Cipto Paino, Sidik Tarsono dan Samidi yang mengaku pemilik tanah […]

Jelang Nataru, KRIB Antisipasi Lonjakan Pengunjung

Kebun Raya Indrokilo Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Tingginya antusias pengunjung di Kebun Raya Indrokilo Boyolali (KRIB), sempat membuat Dinas Lingkungan Hidup (DLH) was-was, seperti pada Minggu (5/12) lalu, lonjakan pengunjung mencapai 1.635 orang. “Jadi kami perlu mengevaluasi lagi lonjakan pada […]

Goa Raja, Tempat Pertemuan P Diponegoro dengan PB VI Mengatur Strategi

goa raja

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Di salah satu bukit menuju Gunung Merbabu wilayah Samiran Kecamatan Selo, terdapat sebuah obyek wisata berbentuk goa. Goa ini dinamakan Goa Raja karena goa tersebut sering menjadi tempat pertemuan rahasia P Diponegoro dengan […]

Wisata Anyar Kuliner Di Kali Guyangan Pengging

kuliner

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Boyolali punya tempat wisata baru yang lagi hits di kalangan wisatawan lokal. Tempat wisata tersebut berada di aliran Kali Guyangan, Pengging, Kecamatan Banyudono. Kali Guyangan sebenarnya adalah kawasan hulu sungai, didukung udara yang […]

Sejarah Angkringan & Wedangan yang Jarang Diketahui Orang, Ini Saksi Hidupnya!!!

FOKUSJATENG – KLATEN – Desa Ngerangan, Bayat, Klaten  yang menjadi Cikal bakal desa wisata Sejarah angkringan ini tak bisa dilepaskan dengan nama mbah Wiryo Jiman. Bukan rahasia umum lagi kehadiran kuliner dengan konsep angkringan ini […]

Horeee…Tak Lama Lagi Bisa Berenang & Nongkrong Asyik Full Music di Intan Pari

FOKUSJATENG – KARANGANYAR – Gembira. Begitulah reaksi warga Karanganyar dalam waktu dekat ini. Lha bagaimana tidak gembira? Sebelum lebaran atau H-7 lebaran kolam renang Intan Pari bakal kembali beroperasional setelah dua tahun ditutup menyusul wabah […]