Bukan Sekadar Objek, Rahadi Ajak Mahasiswa UNIBA Jadikan Masyarakat ‘Pemeran Utama’ Perubahan

FOKUSJATENG.COM, SURAKARTA – Mengubah wajah sebuah desa bukan soal seberapa banyak bantuan yang diberikan, melainkan seberapa besar masyarakat dilibatkan. Pesan kuat inilah yang mengemuka dalam seminar “Diseminasi Ide Model Pengabdian Masyarakat yang Berkelanjutan dan Emansipatoris” […]

Patroli Humanis Polwan Dara Bengawan Warnai Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Surakarta

Fokus Jateng -SOLO,- Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), Polresta Surakarta menerjunkan Tim Patroli Polwan Dara Bengawan untuk melaksanakan patroli di sejumlah gereja, […]

Kolaborasi Pemkot Surakarta-Baznas Galang Dana untuk Bencana Sumatera

FokusJateng-SURAKARTA-Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Surakarta bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Solo menyalurkan bantuan dana bagi korban bencana banjir dan longsor di Sumatera dan Aceh dengan total nilai lebih dari Rp 800 juta. Ketua Baznas […]

MTR Peduli, Siap Turun Fokus Pulihkan Mental Korban Banjir dan Longsor di Aceh dan Sumatera

Fokus Jateng –SOLO – Kepedulian terhadap korban banjir bandang dan tanah longsor di Aceh serta sejumlah wilayah di Sumatera ditunjukkan Komunitas Masyarakat Tanpa Riba (MTR). Melalui divisi kemanusiaan MTR Peduli, komunitas yang mayoritas beranggotakan pengusaha […]

Komisi X DPR RI Perjuangkan Kesetaraan PTS, Rektor UMS: Kualitas Adalah Harga Mati

FOKUSJATENG.COM, SURAKARTA – Komisi X DPR RI menegaskan komitmennya untuk menghapus dikotomi antara Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) guna menciptakan ekosistem pendidikan tinggi yang lebih adil dan berkualitas di Indonesia. Hal […]

Seminar Nasional IMORI di UNS Dukung Asta Cita, Ketum PKR Soroti Peran Mahasiswa Olahraga

Fokus Jateng -SOLO– Seminar Nasional Ikatan Mahasiswa Olahraga Indonesia (IMORI) yang digelar di Aula Fakultas Keolahragaan (FKOR) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta, Sabtu 20 Desember 2025, menegaskan komitmen mahasiswa olahraga untuk mendukung Asta Cita Presiden […]

Sadari Raga Kampanyekan Ngopi Sehat di Solo

Fokus Jateng -SOLO– Tren minum kopi yang kian digemari, khususnya di kalangan anak muda Soloraya, mendorong mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menginisiasi kampanye kesehatan bertajuk Sadari Raga. Kampanye ini mengangkat isu kesehatan lambung […]

KAI Commuter Berkolaborasi dengan Komite Disabilitas Daerah Surakarta Selenggarakan Fun Run Bersama Disabilitas

Fokus Jateng- SOLO-Dalam rangka hari Disabiltas Internasional yang diperingati setiap 3 Desember, KAI Commuter berkolaborasi dengan Komite Disabiltas Daerah (KDD) Kota Surakarta menyelenggarakan _event_ Solo Inclusive Fun Run 2025 Lari Bersama Bergerak Setara di halaman […]

Pelaku Pelecehan Seksual di Kereta Dikenakan Sanksi Berat 20 Tahun Tak Boleh Naik Kereta

Fokus Jateng – SOLO,- PT Kereta Api Indonesia (KAI) memastikan pelaku pelecehan seksual di lingkungan perkeretaapian yang terbukti melakukan perbuatan itu, masuk dalam daftar hitam atau blacklist. Pelaku akan dikenakan sanksi berat berupa dilarang menggunakan […]

BPOM Perkuat Pengawasan MBG, Dorong Pemanfaatan Bahan Lokal

FokusJateng-SURAKARTA-Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memperketat pengawasan pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) sesuai mandat Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 115 Tahun 2025 tentang Tata Kelola MBG. Salah satu fokus utamanya adalah mendorong Satuan Pelayanan […]