Anggota DPR RI Didik Haryadi: kasus BLN  Harus digiring ke ranah hukum

Fokus Jateng-BOYOLALI – Anggota DPR RI Didik Haryadi menyoroti kasus dugaan penipuan yang melibatkan Koperasi BLN. Pihaknya prihatin karena jumlah korban mencapai ribuan orang dan nilai triliunan rupiah. Anggota komisi XI itu mengemukakan bahwa BLN […]

Polres Boyolali naikkan status kasus Koperasi BLN ke tahap Penyidikan 

Fokus Jateng-BOYOLALI,- Polres Boyolali terus mengusut kasus dugaan investasi bodong koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN). Dalam kasus itu, belasan korban telah membuat laporan resmi dengan total kerugian mencapai ratusan juta rupiah, saat ini kasus tersebut […]

Rumah Pimpinan BLN di Boyolali, digeruduk anggota koperasi asal Jawa Timur 

Fokus Jateng-BOYOLALI,-Mengendarai puluhan mobil, para anggota Koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN) menggeruduk rumah pimpinan koperasi, Nicholas Nyoto Prasetyo, di Boyolali, Jawa Tengah. Aksi ini dilakukan sebagai bentuk protes atas ketidakjelasan pengembalian uang yang telah mereka […]

Pensiunan mengaku korban BLN Lapor Presiden Prabowo

Fokus Jateng-BOYOLALI,- Puluhan nasabah koperasi Bahana Lintas Nusantara (BLN) di Boyolali mengadu sekaligus membuat surat terbuka untuk Presiden Prabowo Subianto. Mengingat, kondisi para korban yang semakin menderita dan banyak jatuh miskin setelah asetnya disita bank. […]