HARI SANTRI NASIONAL: Santri Seluruh Indonesia Diajak Jaga NKRI

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) tahun 2018 di Kabupaten Boyolali terlihat agak berbeda. Diperingati setiap tanggal 22 Oktober, kali ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali menggelar apel akbar sekaligus pengajian yang terpusat di Alun Alun […]