Tahun Ajaran Baru, Penjahit Panen Raya

Fokus Jateng-BOYOLALI,- Memasuki tahun ajaran baru sekolah, sejumlah penjahit di Boyolali, Jawa Tengah, mengalami lonjakan pesanan, khususnya untuk pembuatan seragam sekolah. Lonjakan pesanan ini mulai dirasakan sejak pertengahan Juni 2025. Yovi (56), penjahit di perumahan […]