Selat Sunda Diguncang Gempabumi M=5,4 Tidak Berpotensi Tsunami, Masyarakat Diimbau Tetap Tenang

FOKUS JATENG-NASIONAL-Wilayah Selat Sunda diguncang gempabumi tektonik Kamis 10 Mei 2018 pukul 04.25.58 WIB. Hasil analisis pemutakhiran (update) BMKG menunjukkan bahwa gempabumi berkekuatan M=5,4 terjadi dengan koordinat episenter pada 6,54 LS dan 104,75 BT. Atau […]

Kontingen Kwarran Tanon Suguhkan Sragen Batik Carnival di Ajang Jambore Penggalang Tingkat Kabupaten

FOKUS JATENG-SRAGEN-Sebanyak 400 utusan Kwartir Ranting (Kwarran) se-Kabupaten Sragen, mengikuti perhelatan bergengsi pramuka penggalang SD/MI yang digelar di Kwartir Cabang (Kwarcab) Sragen. Kegiatan tersebut di helat sejak Senin 7-Kamis 10 Mei 2017 bertempat di Buper Joyo […]

Pemotor yang Terlindas Truk Tronton di Tanon Sragen ASN Dinkes Kota Bogor Jawa Barat

FOKUS JATENG-SRAGEN-Suparmo, korban kecelakaan maut di jalan raya Gabugan-Pungkruk, Dusun Margorejo, Desa Jono, Kecamatan Tanon, Sragen, Rabu 9 Mei 2018 Pukul 13.30 WIB adalah seorang aparatur sipil negara (ASN). Dari identitas yang ditemukan di lokasi […]